Kata Trump, Ujar Xi Jinping dan Ending Perang Dagang AS-China
Jakarta, CNBC Indonesia -
Perang dagang Amerika Serikat dan China belum juga secara "resmi" berakhir. Walau di Oktober lalu mengaku sudah setuju akan berdamai, tapi toh pembicaraan masih alot dan tetap mengarah ke ketidakpastian.
Perang statemen-pun terus mengemuka di media dari kedua belah pihak. Sejumlah hal politis pun mempengaruhi kedua negara, seperti Hong Kong hingga masalah Laut China Selatan.
Lalu sejauh mana perkembangan isu perang dagang ini di akhir pekan kemarin. Berikut komentar kedua pemimpin negara di akhir pekan kemarin:
[Gambas:Video CNBC]
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Duh, 1,5 Juta Ton Garam Impor Sudah Masuk RIDuh, 1,5 Juta Ton Garam Impor Sudah Masuk RI
Jakarta, CNBC Indonesia - Asosiasi Industri Pengguna G… Read More...
Akibat Gonjang-Ganjing Italia, Euro Melemah 6 Hari BeruntunAkibat Gonjang-Ganjing Italia, Euro Melemah 6 Hari Beruntun
Jakarta, CNBC Indonesia - Mata uan… Read More...
Argentina Alami Krisis Ekonomi, IMF Segera Kirim TimArgentina Alami Krisis Ekonomi, IMF Segera Kirim Tim
Washington, CNBC Indonesia - Lembaga moneter i… Read More...
Pasar Obligasi Koreksi, Lelang Sukuk Negara Tetap Laku Rp 8 TPasar Obligasi Koreksi, Lelang Sukuk Negara Tetap Laku Rp 8 T
Jakarta, CNBC Indonesia - Pemerintah … Read More...
QR Code Berstandar RI Terbit, Siapa yang Diuntungkan?QR Code Berstandar RI Terbit, Siapa yang Diuntungkan?
Jakarta, CNBC Indonesia - Bank Indonesia … Read More...
0 Response to "Kata Trump, Ujar Xi Jinping dan Ending Perang Dagang AS-China"
Post a Comment